Posts

Showing posts from September 9, 2012

Tips Praktis Cara Alami Menghilangkan Komedo

Image
Sahabat Bergaya - Komedo sebenarnya merupakan zat (lemak) yang menyumbat pori-pori kulit. Terdapat 2 jenis komodo, yaitu komedo terbuka dimana komedo ini nampak / terlihat hitam dan pori-pori terlihat besar, serta komedo tertutup dimana pori-pori kulit disumbat oleh bahan sel-sel kulit mati serta terdapat timbunan kelenjar minyak tubuh yang menonjol keluar pori-pori sehingga kulit terlihat kasar. Yang akan kita bahas kali ini adalah cara menghilangkan komedo di wajah Berikut adalah tips cara alami menghilangkan komedo dari wajah kita : Gaya hidup sehat dan makan makanan bergizi. Pola hidup sehat amat perlu sekali buat anda terapkan didalam keseharian anda, lantaran apa ? lantaran nyatanya hidup sehat dapat kurangi jumlah komedo di wajah anda yang tampan dan cantik itu. menjadi, berusahalah buat senantiasa hidup sehat. gizi yang cukup nyatanya dapat kurangi komedo juga. kesimpulannya hiduplah sehat dan cukupkan gizi, istirahatlah yang cukup dan lihat konsumsi gizi anda. Air put

Hidangan – Resep Cara Membuat Pepes Tahu Bungkus Daun Pisang

Image
Hidangan – Resep Cara Membuat Pepes Tahu Bungkus Daun Pisang Sahabat Bergaya, kali ini kita akan berbagi tips mengenai Resep Cara Membuat Pepes Tahu Bungkus Daun Pisang yang pastinya dijamin ini bisa menjadi salah satu menu pada sajian makan bersama keluarga tercinta. Selain bahan-bahan yang kita gunakan merupakan bahan yang benar-benar alami, aroma yang akan dihasilkan dari daun pisang merupakan aroma khas yang mampu menggugah selera makan kita. Bagaimana Resep Cara Membuat Pepes Tahu Bungkus Daun Pisang selengkapnya...? yuk kita simak bareng-bareng... Bahan-bahan 500 gram tahu, hancurkan hingga lembut 1 batang daun bawang, cincang halus 5 lembar daun salam daun pisang untuk membungkus Bumbu Yang Dihaluskan: 3 siung bawang putih 1 siung bawang merah 2 buah cabe merah besar 5 buah cabe rawit (sesuai selera) 1 sdt garam 1 sdt gula Cara Membuat Pepes Tahu Bungkus Daun Pisang: Campurkan tahu dengan bumbu yang telah dihaluskan. Aduk rata hingga benar-benar tercampur dengan bum

10 Cara Sembuhkan Mata Lelah

Image
BERGAYA | 10 Cara Sembuhkan Mata Lelah - Banyaknya aktivitas didepan monitor laptop, Komputer maupun Televisi pasti membuat mata anda lelah, baik itu dirasakan maupun anda abaikan, mungkin karena banyaknya pekerjaan yang harus diselesaikan baik itu mengetik, membuat gambar atau bahkan editor film, memang pastinya melelahkan mata. Mata Lelah - bergaya.info Ada dua cara untuk menghilangkan mata lelah seperti dilansir dari health24, Jumat (10/7/2009). Pertama biasa disebut dengan palming, kegiatan ini sangat mudah dan cepat sehingga bisa dilakukan di meja kerja. Caranya, gosok tangan bersama-sama dengan cepat hingga terasa hangat. Lalu letakkan tangan pada masing-masing mata sampai mata terasa hangat. Lakukan kegiatan ini sambil menghirup nafas dalam-dalam dan rileks. Cara kedua dengan yoga yang disebut Netra Viyaamam. Pada praktik ini sebaiknya lepaskan dulu kontak lensa yang Anda gunakan, kegiatan ini juga membutuhkan waktu yang lebih panjang dibanding cara pertama. Berikut tahap

Cara Perbesar Otot Tanpa Olah Raga. Mungkin Gag Sih?

Image
BERGAYA.INFO - Sobat Bergaya, "Gimana sih Cara Perbesar Otot Tanpa Olah Raga..? Mungkin Gag Sih?" pertanyaan ini mungkin sempat terlintas pada sebagian pria yang menginginkan badan yang berotot, kekar, kuat dan dipandang sebagai " Pria Macho " gitu lah bahasa kerennya. Namun Apakah bisa memiliki tubuh kekar dan berotot besar ini bisa dicapai tanpa bekerja keras maupun berolahraga...? Mungkin artikel berikut ini bisa jadi sedikit menjawab pertanyaan mengenai cara Perbesar Otot Tanpa Olah Raga. Untuk dapat memperbesar otot , pria biasanya harus mau bersusah-susah dahulu di tempat fitnes. Tapi kini peneliti telah menemukan protein baru yang dikenal dengan protein 'Hulk', yang bisa memperbesar otot tanpa harus bersusah payah latihan. Peneliti Australia telah menemukan cara untuk memblokir protein 'Hulk', yang disebut Grb10, dalam rahim sehingga dapat mengembangkan otot lebih besar dan lebih kuat di kemudian hari. Temuan terbaru yang dipublikasikan dal