Mengkudu - Buah Mengkudu dan Cara Memanfaatkannya

Mengkudu - Buah Mengkudu dan Cara Memanfaatkan Buah Mengkudu | Seperti diketahui banyak orang, Buah Mengkudu/Pace memiliki beberapa manfaat obat untuk berbagai penyakit. Proses pemanfaatan dari buah Mengkudu / Pace ini pun beragam, ada yang dimakan secara langsung, ada yang dibikin teh, ada yang direbus dan diambil sarinya, ada pula yang dijadikan Jus Buah Mengkudu / Pace. Cukup banyak bukan...?
Khasiat Buah Mengkudu

Kendati demikian, anda juga harus berhati-hati dalam memanfaatkan buah Mengkudu / Pace ini, karena dari Jus Buah Mengkudu / Pace yang difermentasi dapat mengandung kadar alkohol hingga 20%, alhasil… bukan kesembuhan yang anda dapatkan namun anda bisa benar-benar teller/mabok dibuatnya…. Lalu, bagaimana cara amannya..?
Untuk memanfaatkan buah mengkudu sebagai Jus Buah Mengkudu / Pace, upayakan untuk menggunakan buah mengkudu yang belum benar-benar masak, karena buah yang terlalu masak aromanya sungguh menyengat, dan minumlah jus buah mengkudu / pace yang anda buat dengan segera, sedangkan jika anda ingin menyimpannya untuk persediaan, usahakan untuk menyimpan jus buah mengkudu / pace ini ditempat yang sejuk/dilemari es dan jangan menyimpannya lebih dari 3 hari, karena kalau lebih dari waktu tersebut, Jus Buah Mengkudu tersebut akan mengalami proses fermentasi dan menghasilkan kadar alkohol hingga 20%.

Berikut ini deskripsi buah mengkudu:
Pokok Mengkudu ialah pokok malar hijau dengan silara berbentuk kun, tumbuh setinggi 7 m.
Daun Daun tersusun dalam pasangan yang bertentangan, dan berbentuk bujur-tirus. Daun berwarma hijau tua berkilat, licin dan hujungnya runcing. Rata rata ukuran daun ialah 30-35 cm panjang dan 13-15 cm lebar. Di setiap pangkal tangkai daun terdapat ketumbuhan berbentuk seperti lidah berwarna hijau berukuran lebih kurang 1.5 cm panjang.
Batang Kulit batang pokok berwarna kelabu dan mempunyai dahan empat segi.
Bunga Bentuk bunga tumbuh pada batang yang bentuknya menyerupai ketuat. Bunga adalah bisexual dan berbau wangi.
Buah Buahnya berisi, jenis biji yang sangat banyak dan berbentuk bujur. Apabila masak
buahnya berubah warna menjadi krim keputih-putihan.
Bagian yang digunakan Buah, daun dan akar
Buang Mengkudu/Pace dapat anda manfaatkan sebagai obat bagi yang punya penyakit ASAM URAT, KOLESTEROL TINGGI dan HIPERTENSI.
Berikut Bahan-Bahan yang perlu anda siapkan:
  1. Air
  2. Jahe
  3. Kunyit
  4. Kapulogo
  5. Cengkeh
  6. Daun Sirih, dan
  7. Kayu manis
Caranya Pengolahan :
  1. Ambil airnya ditambah dengan jahe, kunyit, kapulogo, cengkeh, daun sirih, dan kayu manis setelah itu direbus
  2. Jehe kunyut dll di potong-potong, ukuran sedang agar sari patinya cepat keluar
  3. Gunakan api yang sedang.
  4. Setelah 20 menit, Ramuan hasil olahan buah mengkudu tersebut siap di minum
  5. Di anjurkan diminum setiap pagi setelah bangun tidur dan 1/2 jam berikutnya jangan makan apapun!
Manfaat yang terasa jika diminum secara teratur rasanya PENYAKIT ITU HILANG dan BADANNYA SEGER, FIT dan SEHAT.
Siapa yang berminat silakan Coba Resep tersebut, dan semoga SEHAT SELALU !
Semoga sedikit informasi yang kami bagi mengenai Buah Mengkudu, Cara Memanfaatkan Buah Mengkudu ini dapat memberi manfaat kepada anda semua.

[dari berbagai sumber]

Comments

Popular posts from this blog

Mangkokan - Daun Mangkokan Ciri dan Cara Memanfaatkan Daun Mangkokan

Gaya Bercinta Paling Disukai Wanita

Foto Bugil Ayu Ting Ting Berbagai Pose